Minggu, 12 Februari 2012

Cara Menampilkan Kode HTML di Postingan Blog

Mungkin bagi blogger pemula belum tau cara menampilkan kode HTML di postingan blog,  jadi karena ini mungkin rencana untuk buat posting tentang tutorial ngedit template blog, nambah widget di blog dll jadi terhalang. Tapi tenang aja, karena saya disini mau membantu anda dengan sukarela alias harus bayar duluGRATIS!>” /> Oke sekarang saya jelasin aja tanpa bertele-tele:
1. Login ke akun Blogger anda
2. Buka Posting –> Entri Baru
3. Jika ingin memperlihatkan kode HTML pada postingan anda, silahkan kopi kode di bawah ini:
<textarea cols=”6″ rows=”40″>Tulis kode HTML yang ingin muncul di postingan disini</text area>
- Anda bisa ganti ukuran cols dan rows dengan angka berapa aja.
Jika penjelasan di atas masih kurang, saya mau ngasih satu contoh:
1. Saya ingin memperlihatkan kode HTML sebagai berikut di postingan blog saya:
<meta http-equiv=”refresh” content=”10″>
</meta>
2. Lalu saya tulis seperti ini pada entri baru saya:
<textarea cols=”6″ rows=”40″><meta http-equiv=”refresh” content=”10″>
</meta> 
</text area>
3. Dan hasilnya sebagai berikut:

Mudah kan? Selamat mencoba!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Saya Mohon Komentar Berisikan Hal Yang Positif.

Dua Pria Ditangkap Atas Percobaan Pembunuhan Justin Bieber

New York City - Dua pria yang diduga kuat hendak mengebiri serta melakukan percobaan pembunuhan terhadap bintang pop fenomenal Justin B...